Syarat da Ketentuan

  1. Artikel dapat berupa hasil penelitian atau artikel pemikiran yang berkaitan dengan tema dan/atau sub tema seminar
  2. Artikel yang dinyatakan diterima akan dimuat dalam Prosiding Seminar Nasional Kewarganegaraan #1 ber-ISBN
  3. Artikel terpilih akan dimuat pada Jurnal Citizenship: Media Pembelajaran Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan
  4. Seleksi artikel dilakukan dengan mempertimbangkan kualitas artikel dan ketersediaan tempat
  5. Abstrak dikirim melalui email: ppkn@uad.ac.id cc. dikdikbaehaqi@ppkn.uad.ac.id 
  6. Naskah artikel lengkap dikirim melalui laman: http://seminar.uad.ac.id/index.php/snk/ secara online submissions dengan melakukan registrasi online terlebih dahulu, atau dapat dikirim lengkap melalui email: ppkn@uad.ac.id cc. dikdikbaehaqi@ppkn.uad.ac.id
  7. Unduh template artikel di sini atau kunjungi laman bit.ly/SemnasKn1

Tema

  1. Pendidikan kebangsaan dan keumatan dimensi pedagogik/kurikuler
  2. Pendidikan kebangsaan dan keumatan dimensi sosial, politik dan kultural
  3. Pendidikan kebangsaan dan keumatan dimensi kajian ilmiah akademik

Tanggal Penting

  1. Akhir penerimaan abstrak: 17 Juli 2019
  2. Pengumuman abstrak diterima: 20 Juli 2019 di laman ppkn.uad.ac.id/semnas1
  3. Full paper: 25 Juli 2019

 

 

Kampus 4 (Kampus Utama)

Universitas Ahmad Dahlan
Jl. Ahmad Yani (Ringroad Selatan) Tamanan Banguntapan Bantul Yogyakarta 55166
Telepon : (0274) 563515, 511830, 379418, 371120 Ext. –
Faximille : 0274-564604
Email : bsi[at]uad.ac.id

Lokasi Kami

Daftar di UAD dan kembangkan potensimu dengan banyak program yang bisa dipilih untuk calon mahasiswa

Informasi PMB
Universitas Ahmad Dahlan

Telp. (0274) 563515
Hotline PMB
S1 – 0853-8500-1960
S2 – 0878-3827-1960