Selamat dan Sukses Terpilihnya Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Masa Bakti 2022
Prof. Dr. Haedar Nasir, M.Si dan Prof. Dr. Abdul Mu’ti, M.Ed., masing-masing kembali terpilih sebagai Ketua Umum dan Sekretaris Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah Periode 2022-2027. Hal itu didasarkan pada putusan Muktamar ke-48 Muhammadiyah di Surakarta. Putusan dibacakan Ahmad Dahlan Rais, selaku panitia Muktamar pada Ahad (20/11/2022). “Diserahkan tonggak kepemimpinan baru kepada Prof. Dr. K.H. […]