Optimalkan Program, PPKn UAD Lakukan Rapat Kerja
Program Studi (Prodi) Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PPKn) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan rapat kerja (Raker) pada Rabu, 16 November 2022. Raker yang dilaksanakan di Grand Rohan Jogja ini dimaksudkan untuk optimalisasi program pengembangan Prodi tahun akademik 2022/2023. “Kami terus berkomitmen untuk menggembangkan PPKn menjadi prodi yang progresif, inovatif […]